PMR MAN Purwokerto 1 kembali menjadi juara pada kegiata JUMBARA di Karang Pucung, Tambak, pada tanggal 28-31 Agustus 2015 tingkat kabupaten. Dengan semangat dan percaya diri yang tinggi MAN Purwokerto 1 yg mengirimkan 1 tim berhasil menjuarai perlombaan di bidang sanitasi dan kesehatan, bahkan mendapat nilai terbaik di bidang PP. Semua itu berkat anggota PMR […]
